SISTEM PREDIKSI PENERIMA BEASISWA MENGGUNAKAN METODE NEURAL NETWORK BACK PROPAGATION
Abstract
Artificial neural network (ANN) merupakan cabang kecerdasan buatan dalam bidang machine learning (mesin cerdas). Metode ini meniru jaringan pemodelan saraf otak manusia berupa neuron-neuron untuk menyelesaikan suatu permasalahan. Salah satu penerapan neural network adalah untuk melakukan prediksi atau peramalan terhadap suatu peristiwa tertentu serta dianggap mampu menyelesaikan masalah yang komplek seperti penalaran otak manusia.
Untuk menyelesaiakn masalah yang komplek neural network memerlukan banyak neuron atau yang biasa disebut layer (lapis). Salah satu metode neural network multi lapis adalah back propagation yang mampu mengoptimalisasi bobot pada neuron dan menyelesaikan masalah yang komplek.
Hasil akhir dari penelitian ini adalah sebuah sistem prediksi untuk melakukan peramalan terhadap mahasiswa yang mendaftar beasiswa yang dapat membantu pihak kemahasiswaan dalam pengambilan keputusan.
Full Text:
PDFReferences
S. M. Mukane and J. A. Kendule, "Flower Classification Using Neural Network Based Image Processing," IOSR Journal of Electronics and Communication Engineering Volume 7, Issue 3, pp. 80-85, 2013.
Larose,Daniel T, Discovering Knowledge in Data:An Introduction to Data Mining, John Willey & Sons, Inc, 2005.
Nurhuda Asep and Dewi Rosita, Prediction Student Graduation on Time Using Artificial Neural Network on Data Mining Students STMIK Widya Cipta Dharma Samarinda, ICEEG 2017 Proceedings of the 2017 International Conference on E-commerce, E-Business and E-Government Pages 86-89, 2017.
Rizianiza Illa, Siti Aulia Aisjah, Prediction of significant wave height in The Java Sea using Artificial Neural Network, Conference: 2015 International Seminar on Intelligent Technology and Its Applications (ISITIA), 2015.
Refbacks
- There are currently no refbacks.