SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMUTUSAN HUBUNGAN KERJA TERHADAP KARYAWAN MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS DI PT SANSAN SAUDARATEX JAYA

Deni Andrianto, Eddie Krishna Putra, Fajri Rakhmat Umbara

Abstract


Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) terhadap karyawan merupakan hal yang sangat dihindari bagi setiap karyawan, itu berhenti ada yang didasarkan permintaan sendiri, tapi  ada juga atas  alasan  karena  peraturan yang sudah  tidak  memungkinkan lagi karyawan tersebut meneruskan pekerjaannya. Permasalahannya  pemutusan hubungan kerja di PT. Sansan Saudaratex Jaya yaitu kesulitan pengambilan keputusan yang dilakukan  oleh  dalam menentukan pemutusan hubungan  kerja dikarenakan data karyawan yang banyak sehingga lamanya waktu proses dalam pengambilan keputusan. Sistem pendukung keputusan terhadap karyawan dilakukan menggunakan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) yang diterapkan pada data  karyawan dinilai dari kinerja dengan 6 kriteria  yaitu presensi kehadiran, kedisiplinan, tanggung jawab, kerjasama tim, lama kerja dan golongan. Hasil pengujian yang dilakukan dengan menggunakan blackbox testing pada sistem pendukung pemutusan hubungan kerja terhadap karyawan memiliki penilaian sebesar 90,78 % telah memenuhi uji kualitas dan memiliki kesesuaian dengan kebutuhan.

Full Text:

PDF

References


Dhimas Prabowo, Syahrani, “Sistem Pendukung Keputusan Revitalisasi Terhadap Bangunan dan Kawasan Cagar Budaya Kota Bandung Di Disbudpar Kota Bandung, ”Universitas Komputer Indonesia, Vol.2 No.2, no. ISSN : 2089-9033, Oktober 2013.

Hafsah,”Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Hotel Dengan Menggunakan Metode Promitee dan AHP,” UPN,no. ISSN: 1979-2328, 2 Juli 2011.

Yulianti, Liza, “Sistem Pendukung Keputusan Peserta KB Teladan Di BKKBN Bengkulu,” Universitas Dehasen Bengkulu, Vol.8 No.2, no. ISSN: 1858-2680, 2 September 2012.

Hartati Saragih, Silvia ,”Penerapan Metode AHP Pada Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Laptop,” Pelita budi Dharma, Vol. IV No.2, no. ISSN:2301-9425,Agustus 2013.

Torminanto ,” Sistem Pendukung Keputusan dengan metode AHP untuk Penentuan Prestasi Kinerja Dokter Pada RSUD Sukoharjo ,” INFOKES, Vol.2 No.1, no. ISSN : 2086 – 2628, Agustus 2012.

Eniyati, Sri ,” Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Prestasi Dosen Berdasarkan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat,” Jurnal Teknologi Informasi DINAMIK, Vol.XV No.2, no. ISSN : 0854-9524, Juli 2010.

Ingot Seen, Sianturi ,”Sistem Pendukung Keputusan Untuk Menentukan Pemilihan Jurusan Siswa Dengan Menggunakan Metode AHP (Studi Kasus : SMA Swasta HKBP Doloksanggul ),” Informasi dan Teknologi Ilmiah (INTI), Vol.1 No.1, no. ISSN : 2339-210X, Oktober 2013.

Wisma, Yasa ,”Pengembangan Sistem Pendukung Keputusan Evaluasi Kinerja Karyawan Untuk Promosi Jabatan Dengan Metode AHP (Analytical Hierarchy Process) Studi Kasus di The Sayama Ubud Bali Hotel,” Vol.1 No.4, no. ISSN :2252-9063, Agustus 2012


Refbacks

  • There are currently no refbacks.