PENENTUAN CALON PEGAWAI DI PTPN 12 KOTA BLATER TEMPUREJO JEMBER DENGAN METODE NAÏVE BAYES
Abstract
Dalam menyeleksi pegawai merupakan tahapan awal untuk memutuskan seorang pelamar dinyatakan diterima atau tidak. Keputusan yang diambil diharapkan tidak subyektif agar kualitas SDM yang diperoleh sesuai dengan harapan, sehingga tidak ada pihak yang dirugikan. Dalam menyeleksi karyawan, diperlukan metode yang tepat oleh suatu instasi.
Metode Naïve Bayes merupakan classifier, yaitu metode yang dapat mengklasifikasikan data. Dari permasalahan diatas penulis menyelesaikan permasalahan yang ada di PTPN 12 Kota Blater, Tempurejo Jember, yaitu dengan mengklasifikasikan pegawai yang mendaftarkan diterima dan tidak diterima. Hasil perhitungan dataset dengan metode Naïve Bayes Classifier didapatkan hasil Accuracy 63%, Precision 50% , dan Recall 35% dari 30 data testing.
Full Text:
PDFReferences
Arief, M.Rudianto. ”Pemrograman Web Dinamis Menggunakan Php dan Mysql”. Yogyakarta: ANDI. 2011.
Effendy, Onong Uchjana. “Hubungan Masyarakat Suatu Studi Komunikologis. Bandung” : Remaja Rosdakarya. 2002.
Gomes, Faustino Cardoso. “Manajemen Sumber Daya Manusia”. Yogyakarta : Andi Offset. 2000.
Kusrini. “Strategi Perancangan dan Pengelolaan Basis Data. Yogyakarta”. ANDI. 2007.
Manullang, “Manajemen Sumber Daya Manusia”. Edisi kesebelas, penerbit Gunung Agung, Jakarta. 2002.
Mulyanto, Agus. “Sistem Informasi Konsep dan Aplikasi”. Pustaka Pelajar. 2009.
Rudianto, “Akuntansi Koperasi”, Penerbit Erlangga, Jakarta. 2010.
Tan, P.N., Steinbach, M., Kumar, V., “Introduction to Data Mining, 1st Ed, Pearson Education”, Boston San Fransisco New York. 2006
Refbacks
- There are currently no refbacks.