IMPLEMENTASI QUICK RESPONSE CODE DAN ALGORITMA RIJNDAEL AES UNTUK PENGAMANAN KEASLIAN IJAZAH

Amirah Amirah, Salman Salman

Abstract


Penelitian ini bertujuan merancang bangun model pengamanan untuk keaslian dokumen(ijazah) dengan mengimplementasikan teknik pengkodean Quick Response Code (QR-Code) yang dikombinasikan dengan algoritma Rijndael Advanced Encryption Standard (AES). Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dengan tahapan terdiri dari studi literatur, Analisis sistem, perancangan sistem, implementasi sistem serta pengujian dan evaluasi validitas proses encode-decode untuk QR-Code dan proses enkripsi-dekripsi untuk kriptografi dengan Algoritma AES serta mengevaluasi tingkat keamanan setelah implementasi. Teknik analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah kombinasi antara analisis deskriptif dan analisis inferen (analisis yang dilakukan dari uji akurasi sistem) .


References


Anita Rahmawati, Arif Rahman, “Sistem Pengamanan Keaslian Ijasah Menggunakan QR-Code dan Algoritma Base64”, JUSI Vol 1 No. 2, 2011

Arief Latu Suseno, “Studi dan Modifikasi Algoritma Block Chiper Mode ECB Dalam Pengamanan Sistem Basis Data (Makalah)” http://www.informatika.org/~rinaldi/Kriptografi/2008-2009/ Makalah1, 2009

Budi Raharjo, “Pengantar Keamanan Sistem Komputer & Jaringan komputer” http://www.cert.or.id/~budi/courses/ec5010/01-secure-intro.pdf , 2007

Chris Brenton, Cameron Hunt, “Network Security “ (terjemahan) dialihbahasakan oleh Jhony Hidayat. PT. Elexmedia Komputindo,Jakarta. 2005

Rinaldi Munir. “Kriptografi”. Informatika. Bandung, 2008

Rouillard, J. , Contextual QR Codes, http://jose.rouillard.free.fr/perso/publi/2008_Rouillard_ICCGI, 2008

Wave, D., QR-Code, http://www.denso-wave.com, 2010


Refbacks

  • There are currently no refbacks.