PEMANFAATAN E-KTP UNTUK PROSES PEMUNGUTAN SUARA PEMILIHAN UMUM DI INDONESIA MENGGUNAKAN SISTEM E-VOTE

Agus Qomaruddin Munir, Evrita Lusiana Utari

Abstract


Electonic-KTP atau E-KTP merupakan dokumen kependudukan yang memuat sistem keamanan pengendalian baik dari sisi administrasi ataupun teknologi informasi dengan berbasis pada database kependudukan nasional. Pemilu merupakan salah satu bagian proses demokrasi. Indonesia adalah salah satu negara yang menjunjung tinggi azas demokrasi, bukti nyata atas pelaksanaan azas demokrasi tersebut adalah pelaksanaan pemilihan umum (pemilu) setiap 5 tahun sekali. Pada pelaksanaannya metode manual dengan pencoblosan kertas suara masih digunakan di Indonesia. Pemanfaatan E-KTP untuk perubahan penggunaan metode manual pencoblosan kertas suara ke sistem berbasis teknologi yang disebut e-vote sebaiknya sudah mulai direncanakan. Penelitian yang diusulkan memberikan solusi pemanfaatan E-KTP untuk proses pemilihan umum di Indonesia menggunakan e-vote. Hasil dari perhitungan suara Pemilu perlu adanya sebuah teknologi yang mendukung kecepatan dan ketepatan informasi yang harus disampaikan. Pelaporan hasil perhitungan suara Pemilu disajikan dalam bentuk grafik dan tabel.  


Full Text:

PDF

References


Hutagalung M.K., 2012,” Perancangan Perangkat E-Voting”, Jurnal Saintikom, STMIK Triguna Dharma, Medan.

Shalahudin, Muhammad.,“Pembuatan Model E-Voting Berbasis Web (Studi Kasus PEMILU Legislatif Dan Presiden Indonesia)”,Tesis, Institut Teknologi Bandung, 2009.

Kurniawan R. I dan Sujianto., 2013, “Efektivitas Implementasi Program e-KTP”, Jurnal Administrasi Pembangunan, Volume 1, Nomor 2, Maret 2013, hlm. 101-218.

Bannister, F. and Connolly, R., 2007., “A Risk Assessment Framework for Electronic Voting”, International Journal of Technology, Policy and Management, Vol. 7 No. 2, pp. 190-208.

Alefragis, P, S., Lounis, S. K., Triantafilou, V. D., dan Voros, N. S.,Dec 2005., “E-Democracy in Practice : A Web Based Votting System Relying On Identical Ballot Boxes With Physical Multiple Administration”, IADIS International Conference e-Society.

Ch. Naveed Zafar dan Anthony Pilkjaer, 2007.,”E Voting in Pakistan, Master Thesis”, Lulea University of Technology, Pakistan.

M. Banzi, Getting Started with Arduino. " O'Reilly Media, Inc.", 2009. [8] M. Margolis, Arduino Cookbook. " O'Reilly Media, Inc.", 2011.

Everett, S. P., Greene K. K., Byrne, M. D., Wallach, D. S., Derr, K., Sandler, D., dan Torous., April 2008., “Electronic Machines versus Traditional Methodes : Improved Preference, Similar Performance”, CHI 2008 Proceedings Measuring, Business and Voting, pp. 883-892.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.