Analisis Fungsi Implikasi Max-Min dan Max-Prod Dalam Pengambilan Keputusan
Abstract
Pengambilan keputusan harus dilakukan berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tertentu agar keputusan yang diambil dapat bersifat objektif, karena pengambilan keputusan yang dilakukan tanpa pertimbangan yang benar dapat mengakibatkan keputusan yang diambil menjadi kurang objektif. Logika fuzzy merupakan salah satu metode untuk melakukan analisis sistem yang mengandung ketidakpastian. Pada penelitian ini digunakan metode mamdani dengan fungsi implikasi Min dan Prod dan defuzzifikasi dilakukan dengan menggunakan metode centroid. Dari analisis yang telah dilakukan maka didapatkan output dengan fungsi implikasi Max-Prod lebih besar dibanding Max-Min, maka sebelum menyelesaikan suatu kasus seharusnya dilakukan pertimbangan terhadap pemilihan fungsi implikasi yang sesuai.
Decision-making should be performed based on the certain considerations in order to obtain objective decisions since the decision made without proper consideration can lead to less objective. Fuzzy logic is one of the methods for analyzing systems that contain uncertainty. In this reserch, we use implication functions Min and Prod in Mamdani method and defuzzifikasi performed by using the centroid method. From the earlier analysis done, we obtained the final results of Max-Min and Max-Prod where the Max-Prod implication functions manually produces the greater value than Max-Min, then before completing a case consideration should be done to the selection of an appropriate implication function.
Full Text:
PDFReferences
Stoner J. A. F., Freeman, R. E., Gilbert Jr, D. R., 1996, Management Jilid II, PT. Prenhallindo, Jakarta.
Kusumadewi, Purnomo, S., 2004, Aplikasi Logika Fuzzy untuk Pendukung Keputusan, Graha Ilmu, Yogyakarta.
Zhu, H., Yang, 2007, Fuzzy Systems and Knowledge Discovery, International Conference, Vol 4, hal 154-158.
Abou A. E., Barakat, Ebrahim, S., Awad, 2011, A Fuzzy Decision Support System for Management of Breast Cancer, International Journal Of Advanced Computer Science and Application, Vol 2, No 3, hal 35.
Musee, N., Lorenzen, L., Aldrich, C., 2006, Decision Support For Evaluating Energy Demand in Vinification Processes Using Fuzzy Sets Theory, Journal of Energy in Southern Africa, Vol 17, No 4, hal 4-18.
Wulandari, F., 2005, Pembuatan Sistem Pendukung Keputusan Berbasis Teori Fuzzy untuk mengembangkan suatu Produk Baru, Jurnal Sains, Vol 2, No 2, hal 62.
Hamdani. 2011, Penerapan Himpunan Fuzzy Untuk Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Telephone Cellular, Jurnal Informatika Mulawarman, Vol 6, No 1, hal 40-66.
Djunaidi, M, Eko S, Fajar W. A., 2005, Penentuan Jumlah Produksi dengan Aplikasi Metode Fuzzy, Journal Ilmiah Teknik Industri, Vol 4, No. 2, hal 95-104.
Refbacks
- There are currently no refbacks.