Physical Layer Netwok Coding Untuk Kanal Relay Dua Arah
Abstract
aringan Nirkabel secara umum merupakanbroadcast sehingga memiliki banyak masalah jikadibandingkan dengan jaringan kabel. Masalah tersebutadalah throughput rendah, keterbatasan bandwidth,hilangnya sinyal, performansi rendah saat kondisibergerak, konsumsi power yang tinggi, non-reliable,peka terhadap kondisi lingkungan seperti fading daninterferensi, dan gangguan keamanan. Pada layer fisikdalam jaringan nirkabel, semua data ditransmisikanmelalui gelombang elektromagnetik. Transmisi sinyalEM dari pengirim seringkali diterima oleh lebih darisatu node. Pada waktu yang sama, penerima dapatmenerima sinyal EM yang ditransmisikan oleh banyaknode secara bersamaan. Kondisi ini seringmenyebabkan gelombang lain yang bersamaandianggap sebagai pengganggu. Salah satu metodeberbasiskan Network Coding yang diusulkan untukmengeksploitasi gelombang ElektroMagnetik (EM)adalah Physical Layer Network Coding (PNC). DalamPNC gelombang EM yang datang bersamaan bisadijadikan mitra untuk meningkatkan performansijaringan. Dalam penelitian sebelumnya, penerapanPNC dilakukan dalam kanal flat fading dan tanpachannel coding, karena itu kali ini dicoba untukmenerapkan PNC dalam kanal rayleigh ditambahdengan convolutional code. Dengan menerapakan PNCmaka dihasilkan performansi jaringan yang lebih baikdaripada model tradisional. Kenaikan performansidiamati melalui parameter BER dan SNR
Full Text:
PDFReferences
C. Fragouli, D. Katabi, A. Markopoulou, M. Médard, andH. Rahul, 2007 “Wireless Network Coding: Opportunitiesand Challenges", IEEE Military CommunicationsConference
C. Fragouli, J. Y. Boudec, and J. Widmer, “NetworkCoding: An Instant Primer”, 2006, ACM Special InterestGroup on Data Communication, ComputerCommunication Review, pages 63-68, Vol. 36, No. 1
E. Ahmed, A. Eryilmaz, M. Médard, and A. E. Ozdaglar,2007 “On the Scaling Law of Network Coding Gains inWireless Networks”, IEEE Military CommunicationsConference
M . Ghaderi, D. Towsley, J. Kurose, 2008, “ReliabilityGain of Network Coding in Lossy Wireless Networks”,IEEE International Conference on ComputerCommunications, pages 1-23
Nazer,B, 2011,”Reliable Physical Layer NetworkCoding”,Proceeding IEEE vol 99, pp. 438-460[6] R. Ahlswede, N. Cai, S. R. Li, and R. W. Yeung,2000“Network Information Flow,” IEEE Transactions onInformation Theory.
R. Khalili, M. Ghaderi, J. Kurose and D. Towsley, 2008,“On the Performance of Random Linear Network Codingin Relay Networks”, IEEE Military Communication, pages1-7
S. Ni, Y. Tseng, Y. Chen, and J. Sheu, 1999 “TheBroadcast Storm Problem in a Mobile Ad Hoc Network”IEEE/ACM Mobile Computing and Networking
S.-Y. R. Li, Q. T. Sun and Z. Shao, 2011, "Linear NetworkCoding: Theory and Algorithms," Proceedings of theIEEE, vol. 99, no. 3, pp. 372-387
Shengli Zhang, Soung-Chang Liew, Patrick P.Lam, 2006“Physical Layer network coding” Dept. of InformationEngineering, the Chinese University of Hong Kong, HKSAR, China
Refbacks
- There are currently no refbacks.