METODE FUZZY AHP DAN AHP DALAM PENERAPAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN

Norhikmah Norhikmah, Rumini Rumini, Henderi Henderi

Abstract


Memberikan gambaran penggunaan metode Jenis Fuzzy Analitycal Hierarchi Process (AHP) atau Metode AHP dalam Sistem Pendukung Keputusan terhadap kasus penyeleksian karyawan berprestasi. Penyeleksian karyawan berprestasi merupakan persoalan yang tidak rumit tetapi dalam kenyataannya dalam penyeleksiaan karyawan terkadang menggunakan penilaian secara subyektif bukan secara objektif, untuk menghindari penilaian secara subyektif maka dibuatlah sistem penunjang keputusan dengan membandingkan metode fuzzy AHP dan AHP sehingga dapat diketahui dari kedua metode tersebut mana yang hasilnya lebih tepat yang kemudian mampu memberikan rekomendasi atau bahan pertimbangan bagi pengambil keputusan untuk memilih karyawan yang berprestasi.

Full Text:

PDF

References


Chang, D. Y. 1996. Application of the Extend Analysis Method on Fuzzy AHP. European Journal of Operational Research 95, 649-655.

Buckley, J.J., 1985, “Fuzzy Hierarchical Analysis”Fuzzy sets and systems 17:233-247).

Jasril,Elin Haerani, Iis Afrianty. 2011. Sistem Pendukung Keputusan (SPK) Pemilihan Karyawan Terbaik Menggunakan Metode Fuzzy AHP(F-AHP). Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi 2011 (SNATI 2011).

Kusrini, Dr.,M.Kom,.2007.Konsep dan Aplikasi Sistem Pendukung Keputusan. Andi:Yogyakarta.

Rahardjo, Jani dan Sutapa,I Nyoman. 2002. Aplikasi Fuzzy Analytical Hierarchy Process Dalam Seleksi Karyawan. Volume 4 No 2. Jurnal Teknik Industri.

Ratih Hafsarah Maharrani, Abdul Syukur, Tyas Catur P. 2010. Penerapan Metode Analytical Hierarchi Process Dalam Penerimaan Karyawan pada PT. Pasir Besi Indonesia. Volume 6 No 1. Jurnal Teknologi Informasi.

Saaty, T. L., 1990. “The Analytic Hierarchi Process. McGraw-Hill”. New York.

Sutojo, T, S.Si, M.Kom, Mulyanto, Edi S.Si, M.Kom, dan Suhartono, Vincent, Dr. 2010. Kecerdasan Buatan. Andi:Yogyakarta.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.