PENERAPAN MODEL TAM DALAM ANALISA PEMANFAATAN SCHOOLNET (JARDIKNAS ZONA SEKOLAH) OLEH PELAJAR SMP DI KOTA PALEMBANG

Helda Yudiastuti, Siti Saudah, Irwansyah Irwansyah

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa bagaimanakah pemanfaatan Schoolnet (Jardiknas zona sekolah) oleh pelajar SMP di kota Palembang. Data yang digunakan adalah data primer dengan menggunakan kuesioner. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode deskriptif kuantitatif teknik pengambilan sample pada penelitian ini menggunakan teknik non probability sampling, cara ini dilakukan bila tidak mungkin diperoleh daftar yang lengkap dari populasi penelitian, sehingga tidak terdapat kesempatan yang sama pada anggota populasi. Survey dilakukan dengan wawancara dan memberikan kuesioner kepada siswasiswi di SMP yang telah ditentukan sebelumnya. Model yang digunakan untuk menjelaskan penerimaan Schoolnet adalah model TAM (Technological Acceptance Model) dalam menentukan sejumlah faktor yang mempengaruhi keputusan mereka tentang bagaimana dan kapan akan menggunakan sistem tersebut, khususnya dalam hal : usefullnes
(Kebermanfaatan) dan ease of use (Kemudahan penggunaan). Pengujian dilakukan dengan menggunakan teknik Regresi Linier berganda dan dilakukan dengan perangkat SPSS versi 17. Hasil penelitian ini ingin mengetahui apakah faktor kemanfaatan penggunaan Jardiknas Schoolnet berpengaruh positif terhadap implementasi Jardiknas Schoolnet, serta diharapkan dapat memberikan kontribusi positif bagi pemerintah khususnya Pustekkom dalam penerapan pembelajaran berbasis TIK di Sekolah.


Full Text:

PDF

References


Kepmendiknas. 2011. Panduan Pengelolaan dan Pemanfaatan Schoolnet.

Davis F.D, Bagozzi Richard P dan Warshaw Paul R. 1989. ”User Acceptance of Computer Technology : A Comparison of Two Theoritical Model.” Management Science. August 1989

Sugiyono, Metode Penelitian Bisnis, Bandung: Alfabeta, 2007

Tony Wijaya. Analisis Multivariat Tehnik Olah Data Untuk Skripsi, Tesis dan Disertasi Menggunakan SPSS. Univ Atmajaya Jogja. 2010.

Sri Mariyati Lihawa.2012. “Penerapan Technology Acceptance Model (Tam) Untuk Menganalisis Sikap Pengguna Terhadap Teknologi Sistem Informasi Akademik”. Gorontalo


Refbacks

  • There are currently no refbacks.