PERANCANGAN SITUS JUAL BELI BERBASIS MEDIA SOSIAL MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER DALAM POLA MODEL VIEW CONTROLLER

Anggit Dwi Hartanto, Farizal Tri Anugrah, Heri Sismoro

Abstract


Banyaknya pengguna internet saat ini khususnya di Indonesia menjadi peluang bagi setiap orang yang ingin menjual ataupun membeli barang yang diinginkan. Seperti yang sudah ada saat ini ada beberapa situs jualbeli yang memanfaatkan peluang ini seperti berniaga.com dan tokobagus.com yang menawarkan jual-beli barang dengan konsep per wilayah di Indonesia. Namun situs-situs tersebut hanya terbatas pada jual-beli saja. Setelah pengguna selesai menggunakan fitur tersebut, maka akan langsung ditinggalkan dan tidak ada aktivitas lain di situs tersebut. Dari fenomena tersebut muncul ide tentang situs jual beli yang tidak hanya terbatas pada jual beli saja, tapi juga sebagai media interaksi antara pengguna baik itu penjual maupun pembeli seperti pada situs media sosial yang menawarkan kemudahan dan kenyamanan dalam mengakses situs tersebut.


Full Text:

PDF

References


Satzinger, John W, Rober B. Jackson, Stephen D.Burd, “System Analysis and Design in a Changing World”, Cengange Learning EMEA, 2009.

Arief, M. Rudyanto, "Pemrograman Web Dinamis Menggunakan PHP dan MySQL", Yogyakarta, Andi, 2012.

Septian, Gugun, “Trik Pintar Menguasai Codeigniter” Jakarta, Elex Media Komputindo, 2011.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.