ALAT PENGHITUNG JUMLAH LEMBAR KERTAS BERBASIS INTERNET OF THINGS MENGGUNAKAN INFRA RED PADA PT.INDAH KIAT
Abstract
saat ini berpengaruh besar dalam pencapaian efektifitas
dan efisiensi kinerja suatu usaha industri, diantaranya
seperti pemanfaatan mesin perhitungan kertas secara
otomatisasi. Pemanfaatan mesin industri dalam produksi
kertas saat ini merupakan hal umum namun dalam segi
efisiensi kinerjanya masih memiliki kendala diantaranya
dalam proses perhitungan kertas pada seksi finishing.
Dalam hal pengembangan teknologi ini maka harus
diupayakan adanya sebuah rancangan teknologi
pendukung yaitu counter otomatis yang dapat
menghitung jumlah lembar kertas secara otomatis.
Sistem ini terbuat dari perangkat keras, terdiri dari
sensor infra red, lcd 16x2, Buzer, Led, Microcontroler
wemos. Sistem ini dibuat dengan bahasa pemrograman
C. Cara kerja alat ini ketika kertas berjalan diatas
konveyor kemudian kertas tersebut melewati sensor Infra
Red maka akan terdeteksi oleh sensor untuk dilakukan
penginputan dan sensor akan mengirim hasil inputan ke
lcd kemudian LED Indikator akan menyala ketika sensor
melakukan penginputan dan Buzer akan
mengeluarkan,fungsi Buzer ini sebagai notifikasi ketika
sensor bekerja dengan baik. Hasil penginputan jumlah
penghitungan kertas tersebut dikirim oleh
Microcontroler Wemos secara otomatis melalaui
jaringan wifi ke perangkat Device sesuai jumlah
permintaan customer. Salah satu fasilitas yang
ditawarkan adalah memonitoring penghitungan jumlah
lembar kertas dengan memanfaatkan layanan internet
Web Ubidots. Web Ubidots dapat menjadi salah satu
sarana positif untuk mengontrol jumlah lembar kertas
atau mengamati pergerakan kertas. Alat ini mampu
secara otomatis menampilkan jumlah lembar kertas
secara realtime. Hasil dari rancangan sistem ini telah
mampu memberikan kontribusi kepada perusahaan.
Kata kunci: Penghitungan jumlah kertas, Sensor infra
red, internet of Things, Microcontroler Wemos
Full Text:
PDFReferences
Mulyana, Eka dan Rindi Kharisman. “Perancangan Alat
Peringatan Dini Bahaya Banjir Dengan Mikrokontroler Arduino
Uno R3”. Citec Journal Vol. 1, No. 3, Mei 2014-Juli 2014.
Srinivas, Nidhra. Jagruthi, Dondeti. “Black Box And White Testing
Techniqeus a Literature Review”. International Journal of
Embedded Systems and Applications IJESA, Vol.2, No.2, 2012.
Syahwil,Muhammad."Panduan mudah simulasi & praktek
Mikrokontroler Arduino".Yogyakarta:ANDI. 2013
Andy Suryowinoto, dkk," Rancang bangun alat penghitung bakso
dengan motor induksi satu fasa berbasis mikrokontroler
Atmega8535 ", ITATS, vol 3, November 6 ,2015.
Riko Dede Hardiyanto, dkk," Pembuatan Penghitung Jumlah
Mobil OtomatisBerbasis Mikrokontroler ATMega
Menggunakan Sensor Ultrasonik", jurnal Teknologi dan
Sistem Komputer,Vol3 No2,April 2015.
Raka Agung, dkk," Rancang bangun Prototype penghitung jumlah
orang dalam ruangan terpadu berbasis mikrokontroler
Atmega328p ", Teknologi Elektro,Vol3 No11,Januari 2012.
Raden Candra Wijaya, dkk," Perancangan Alat Penghitung
Bakteri ", Jurnal Teknologi Informasi,Vol X. No29,Juli 2015.
Refbacks
- There are currently no refbacks.