VISUALISASI METAMORFOSIS KUPU – KUPU BERBASIS AUGMENTED REALITY ( AR ) SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN INOVATIF ILMU PENGETAHUAN ALAM
Abstract
Dalam proses belajar mengajar di Sekolah Dasar (SD) menggunakan metode ceramah dan menulis di papan tulis materi metamorfosis kupu-kupu sehingga dalam proses belajar mengajar para peserta didik kurang menyukai dan kurang berinteraksi kepada pengajar. Terkait dengan masalah diatas maka penulis akan membuat sebuah aplikasi augmented realitysimulasi metamorfosis kupu-kupu yang berfungsi untuk membantu para pengejar mengajarkan kepada para peserta didik untuk lebih mengenal secara real time dan lebih berinteraksi tentang mata pelajaran ilmu pengetahuan alam terutama pada materi metamorfosis kupu-kupu. Penulis menggunakan Unfield Modeling Languange (UML) serta menggunakan metode pengujian metode blackbox. Dari hasil penelitian dan pengujian sistem maka penulis menyimpulkan bahwa dengan adanya aplikasi ini maka pembelajaran metamorfosis kupu-kupu akan terasa mudah dikenali lewat media augmented reality dan siswa-siswa sangat antusias belajar dengan menggunakan aplikasi ini.
Full Text:
PDFReferences
Anggi Andriyadi, “Augmented Reality With ARToolkit”. Bandar Lampung : Augmented Reality Team. 2011.
A.Suhendar, Hariman Gunadi, “Visual Modelling menggunakan UML dan Rational Rose”. Bandung : Informatika Bandung, 2002.
Anditya, Dream ARCH animation “Desain 3D Minimalis” Jakarta : PT Elex Media Komputindo, 2008.
Azam, Much.. “Akrab dengan Dunia IPA”. Solo : PT Tiga Serangkai Pustaka Mandiri. 2009
Roger R. Presman,. “Rekayasa Perangkat Lunak”. Jakarta : PT Andi Yogyakarta. 2002.
Soma, Hari Aria. “Dasar-Dasar Modeling dan Animasi 3Ds Max”. Jakarta : PT. Elex Media Komputindo. 2007.
Tati Suryati Syamsuddin Subahar. “Biologi 1”. Jakarta : Perpustakaan Nasional. 2008
Verdi Yasin, “Rekayasa Perangkat Lunak Merorientasi Objek”.Jakarta : Mitra Wacana Media. 2012.
Refbacks
- There are currently no refbacks.