ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI PENJADWALAN PERTEMUAN MAHASISWA DAN DOSEN BERBASIS ANDROID (Studi Kasus : Ruang Pengajaran STMIK AMIKOM Yogyakarta)

Muhammad Kholil Aziz Ashari, Rico Agung Firmansyah

Abstract


Dosen pada STMIK AMIKOM Yogyakarta memiliki kesibukan tidak hanya sebagai pengajar saja, namun juga memiliki kegiatan lain seperti menjadi pengurus kampus atau berwirausaha. Mahasiswa yang ingin bertemu dengan dosen harus membuat janji terlebih dahulu dengan dosen yang dituju dengan cara menghubungi melalui media sms atau email. Namun membutuhkan waktu yang lebih untuk menunggu kabar dari dosen karena kesibukan lain selain mengajar. Hal tersebut menyebabkan mahasiswa sulit bertemu dengan dosen yang akan berimbas pada kegiatan mahasiswa llainnya.

Sistem konvensional tersebut seperti misal mahasiswa menghubungi dengan sms atau email dan mahasiswa menunggu balasan atau kabar dari dosen, sedangkan kegiatan mahasiswa tidak semuanya memiliki banyak waktu untuk menunggu.

Pada penelitian ini dirancang aplikasi informasi untuk memberikan informasi kepada mahasiswa dan dosen dengan  aplikasi berbasis android. Aplikasi ini bertujuan untuk memudahkan mahasiswa dan dosen untuk bertemu. Selain itu dengan adanya aplikasi ini mahasiswa tidak perlu menunggu kabar dari dosen.


Full Text:

PDF

References


A. Sholihan, H. A. Saputra, N. Maulida and F. Wijayanto, "Aplikasi Sistem Penjadwalan Praktikum dengan Metode Bipartite Graphs Studi Kasus : Laboratorium Terpadu Teknik Informatika UII," Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi (SNATI), 2013.

"KBBI," KBBI, [Online]. Available: http://kbbi.web.id/jadwal. [Accessed 20 Desember 2016].

"Kawan Sejati," 16 Oktober 2015. [Online]. Available: http://www.kawansejati.org/perbedaan-antara-pendidikan-dan-pengajaran/. [Accessed 20 Desember 2016].

H. A. Fatta, Analisis dan Perancangan Sistem Informasi, Yogyakarta: ANDI Offset Yogyakarta, 2007.

"Wikipedia," Wikipedia, 19 September 2016. [Online]. Available: https://id.wikipedia.org/wiki/Internet. [Accessed 26 November 2016].

M. R. Arief, Pemrograman Web Dinamis menggunakan PHP dan MySQL, Yogyakarta: ANDI Offset Yogyakarta, 2011.

"Wikipedia," 23 Mei 2016. [Online]. Available: https://id.wikipedia.org/wiki/XAMPP. [Accessed 26 November 2016].

"Wikipedia," Wikipedia, 14 Desember 2016. [Online]. Available: https://id.wikipedia.org/wiki/Android_(sistem_operasi). [Accessed 20 Desember 2016].

M. Kusrini, Strategi Perancangan dan Pengelolaan Basis Data, Yogyakarta: ANDI Offset Yogyakarta, 2007.

V. Exa, "Vebry Exa Blog," 10 Maret 2016. [Online]. Available: http://vebryexa.com/definisi-dan-contoh-entity-relationship-diagram-erd.html. [Accessed 20 Desember 2016].

Munawar, Pemodelan Visual Dengan UML, Yogyakarta: Graha Ilmu, 2005.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.