TINGKAT KEMATANGAN TATA KELOLA TEKNOLOGI INFORMASI PADA LAYANAN TEKNOLOGI STUDI KASUS PT ABC
Abstract
Teknologi Informasi (TI) saat ini digunakan oleh seluruh perusahaan industri tidak terkecuali PT ABC. Penggunaan TI ini dimanfaatkan untuk meningkatkan daya saing terhadap kompetitor yang bergerak pada bidang sejenis, dimana hasil produksi yang dihasilkan merupakan hasil produksi yang berkualitas dan bersaing di pasaran. Penelitian ini menggunakan metodologi kerangka kerja COBIT yang dikembangkan IT Governance Institute (ITGI) untuk kontrol dan audit TI dengan fokus pada domain “deliver and support (DS)”. Hasil yang didapatkan pengukuran kematangan layanan TI pada PT ABC khususnya domain DS mendapatkan rata – rata level kematangan 2,93 yaitu berada pada tingkat 3-Define sedangkan tingkat kematangan yang diharapkan oleh organisasi berada pada rata– rata level 4 yaitu Managed and measurable. Rekomendasi peningkatan level kematangan disarankan sebagai upaya kegiatan yang harus dilakukan perusahaan untuk meningkatkan level kematangan seperti yang diharapkan perusahaan.
Full Text:
PDFReferences
Brand, Koen., and Boonen, Harry., IT Governance Based on COBIT ®4.1: A Management Guide, Third Edition, Van Haren Publishing, 2005.
Debreceny, Roger S. and Gray, Glen L., 2013, IT Governance and Process Maturity: A Multinational Field Study, Journal of Information Systems, Vol.27, No.1, pp. 157-188, Spring 2013.
Grembergen, Wim Van., De Haes., IT Governance Implementation Guide, ITGI,2008. [4] IT Governance Institute, COBIT: Management Guidelines, ITGI, 2000.
IT Governance Institute, COBIT 4.1: Framework, Objektif kontrol s, Management Guidelines, Maturity Models, ITGI, 2007.
IT Governance Institute, IT Standards, Guidelines, and Tools and Techniques for Audit and Assurance and Control Professionals, ISACA, ITGI, 2010.
Kosasi, Sandy., Evaluasi tingkat kematangan domain deliver and Support dengan framework cobit 4.1, Seminar Nasional Informatika 2014. ISSN 2088-9747
Ramdhani, Ichsan. Pengukuran Tingkat Kematangan Tata Kelola Teknologi Informasi Menggunakan Framework COBIT 4.1: Studi Kasus di Pemerintahan Kota Bogor. Jakarta: FASILKOM Universitas Indonesia, 2012.
Refbacks
- There are currently no refbacks.