IMPLEMENTASI SISTEM PAKAR UNTUK MENDIAGNOSA PENYAKIT KANDUNGAN MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR

Aida Indriani, Yusni Amaliah

Abstract


Perkembangan dunia medis terkini banyak menggunakan komputer untuk membantu diagnosa maupun pencegahan dan penanganan suatu penyakit. Penelitian ini bertujuan menyusun sebuah sstem pakar yang digunakan untuk mendiagnosa awal penyakit kandungan, dimana pengguna dapat mendiagnosa sendiri berdasarkan gejala yang dialami. Diagnosa awal ini hanya untuk membantu pasien untuk langkah selanjutnya. Sistem pakar untuk diagnosa penyakit dibangun dengan menerapkan metode certainty factor. Sistem tersebut memberikan hasil berupa kemungkinan penyakit yang dialami, prosentase keyakinan, serta solusi pengobatan berdasarkan fakta-fakta dan nilai keyakinan yang diberikan oleh pengguna dalam menjawab dan mengisi keluhan ketika menggunakan sistem ini. Implementasi sistem ini digunakan untuk mengevaluasi proses akuisisi pengetahuan dalam membangun basis pengetahuan.  


Full Text:

PDF

References


Kusrini, “Sistem Pakar Teori dan Aplikasi”, Andi Offset, Yogyakarta, 2006.

Daniel, Gloria Virginia, “Jurnal Informatika, “Implementasi Sistem Pakar Untuk Mendiagnosis Penyakit Dengan Gejala Demam Menggunakan Metode Certainty Factor, vol 6, no 1, April 2010.

Pressman, R. S., software engineering (A practitioner’S Approach), 5th Ed., prentice-hall International, Inc. 2001

Silberschartz., A., Korth, H.F.,Sudharshan,S., Database System Concepts, 4th e.d., Mc Graw Hill Companies,Inc. 2002

Pressman, R. S., software engineering (A practitioner’S Approach), 5th Ed., prentice-hall International, Inc. 2001


Refbacks

  • There are currently no refbacks.