PENGEMBANGAN DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MUSEUM KEKAYON BERBASIS WEBSITE BERDASARKAN PENDEKATAN LINIER SEQUENCIAL MODEL

Hari Kurnia Hantoro, Sudarmawan Sudarmawan

Intisari / Abstract


Diskripsi masalah dalam penyusunan skripsi ini adalah Bagaimana meningkatkan kepedulian dan minat masyarakat umum terhadap kesenian-kesenian daerah khususnya kesenian wayang. Serta bagaimana menciptakan media informasi yang memberikan informasi mengenai kesenian daerah khususnya wayang kepada masyarakat umum secara lebih luas dan mudah di akses oleh pengguna / masyarakat luas.

Cara penelitian atau penyelesaikan masalah tersebut dengan cara merancang website. Dengan penyampain informasi menggunakan website informasi yang disampaikan akan lebih menarik, bisa di update, jangkauan penyebaran informasi lebih luas serta informasi yang disampaikan melalui website dapat diakses tanpa dibatasi oleh waktu.

Hasil dari penelitian ini adalah sistem informasi berupa website . Isi dari website itu sendiri adalah menampilkan informasi mengenai museum kekayon, informasi wayang serta berita mengenai kebudayaan daerah dimana disampaikan dalam dua bahasa yaitu bahasa Indonesia dan bahasa inggris.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Bunafit Nogroho, 2004, PHP & mySQL dengan Editor Dreamweaver MX, Yogyakarta : Penerbit Andi

Hardjowirogo, 1982, Sejarah Wayang Purwo, Jakarta : PN BALAI PUSTAKA

Jogiyanto, HM., 2005, Analisis dan Disain sistem informasi, Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis, Yogyakarta : Yogyakarta: Penerbit Andi

MADCOMS, 2006, Mahir Dalam 7 Hari : Macromedia Dreamweaver dengan ASP, Yogyakarta : Penerbit Andi.

Sampurna, 2003, Menguasai Aplikasi Web Tanpa Pemrograman,

Jakarta : PT Elex Media Komputindo.

Stendy B. Sakur, 2005, Aplikasi Web Database dengan Dreamweaver MX 2004, Yogyakarta : Penerbit Andi.

Stendy B. Sakur, 2007, Aplikasi Web dengan XML Menggunakan

Dreamweaver 8, Yogyakarta : Penerbit Andi

Wahana Komputer, 2004, Panduan Aplikatif Desain Web dengan Macromedia Dreamweaver MX 2004, Yogyakarta : Penerbit Andi.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.