PEMANFAATAN TRACKING PERGERAKAN MANUSIA DALAM PEMBUATAN ANIMASI KARAKTER 2D
Intisari / Abstract
Animasi 2D telah banyak dipengaruhi oleh perkembangan dunia digital. Animasi digital telah banyak memberikan bentuk bentuk baru dalam dunia animasi, selain bentuk lama yaitu gambar manual. Penelitian kali ini penulis mencoba menerapkan teknik motion tracking pergerakan manusia untuk diterapkan pada animasi pergerakan karakter. Cara yang dilakukan adalah dengan melacak titik pergerakan sebuah objek, kemudian menympannya dalam bentuk keyframe. Hasil data keyframe tersebut kemudian di hubungkan dengan titik yang sama pada sebuah model animasi karakter.
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Kurniawan, Mei. P. 2011, motion Capture Dengan Menggunakan Multicamera.
Noviana, R.., Prananingrum L., dan Fahnun, B.U., 2012, camera tracking Akibat Membuang Sampah Sembarangan Menggunakan Blender 2.62 Dan Voodoo.
Afirianto, T., dan Hariadi, M, 2012, Facial motion Capture Menggunakan Active Apperance Model Berbasis Blender.
Kurniawan, Mei.P. 2012, Tingkat persepsi penerimaan mahasiswa terhadap teknologi motion capture dengan multikamera sebagai media pemebelajaran pada pembuatan animasi 3D.
Suardinata, I wayan. 2011. Facial motion Capture Menggunakan Algoritma Inverse Compositional Pada AAM.
Suyanto, M. Multimedia Alat untuk Meningkatkan Keunggulan Bersaing. Yogyakarta: Andi Offset, 2005
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.